Bertambahnya Menteri - Kabinet Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka diprediksi akan mengalami peningkatan jumlah kementerian. Jumlahnya disebut akan mencapai 44, lebih banyak dibandingkan 34 kementerian pada era Joko Widodo. Penambahan ini dikabarkan oleh Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo. Ia menyampaikan hal tersebut saat membuka Turnamen Bulu Tangkis DPR dan MPR di Senayan, Jakarta, pada 10...